RENCANA
PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP I)
(RPP I)
Satuan Pendidikan : SMK
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas : XI
Alokasi Waktu : 3 x 40 menit
A.
Standart Kompetensi
dan Kompetensi Dasar
2.
Berkomunikasi dengan bahasa
inggris setara Level Elementry
2.1. Memahami percakapan sederhana sehari-hari baik dalam konteks
professional maupun pribadi dengan orang bukan penutur asli.
B.
Indikator Pencapaian
Kompetensi
-
Pertanyaan dengan pola yes
– no questions dalam konteks kegiatan sehari-hari diperagakan dan dijawab
dengan benar.
-
Pertanyaan dengan pola
questions tags dalam konteks kegiatan sehari-hari diperagakan dengan benar.
-
Pertanyaan dengan pola
questions words dalam konteks kegiatan sehari-hari diperagakan dan dijawab
dengan benar.
-
Berbagai bentuk dan
ungkapan digunakan dengan tepat untuk membicarakan kegemaran/hobi dan minat.
C.
Materi Pembelajaran
Talking about
hobbies and interests
-
Do you like fishing?
-
What do you like doing in
your spare time?
Guest Handling
-
What can I do for you, Sir?
-
Welcome to our hotel
-
I hope you enjoy the food
Grammar Review
Yes – No
Questions
Are you a
secretary
D.
Tujuan Pembelajaran
1.
Listening
Siswa mampu menyimak berbagai bentuk ungkapan untuk membicarakan kegiatan
sehari-hari, hobi dan minat dan menangani tamu dengna tepat.
2.
Speaking
Siswa mampu mengungkapkan, merespon dan menceritakan tentang kegiatan
sehari-hari, hobi dan minat, menangani tamu dengan ungkapan yang tepat.
3.
Reading
Siswa mampu membaca paragraph maupun teks tentang kegiatan sehari-hari,
hobi dan minat, menangani tamu; menerjemahkan dan menjawab
pertanyaan-pertanyaan yang berkaitan dengan isi bacaan tersebut.
4.
Writing
Siswa maupun menyusun atau menulis paragraph atau teks tentang kegiatan
seharihari, hobi dan minat, maupun penanganan tamu dengan tepat.
E.
Pendekatan dan
Metode Pembelajaran
1.
Pendekatan : Kontekstual
2.
Metode :
Question and answer, role playing, observation, lecture
F.
Sumber, Alat dan
Bahan Pembelajaran
-
Buku 2 Get Along with
English for Vocational School Grade XI Elementary Level
-
Practical English Usage
-
Global Access to the World
of Work
-
Person to Person
-
English for SMK (Angkasa)
G. Langkah-Langkah Pembelajaran
1.
Kegiatan Awal (Pendahuluan)
-
Mengucapkan salam dengan
ramah kepada siswa ketika memasuki ruang kelas;
-
Berdoa sebelum membuka pelajaran;
-
Memeriksa kehadiran siswa;
-
Mendoakan siswa yang tidak
hadir karena sakit atau karena halangan lainnya;
-
Memastikan bahwa setiap
siswa datang tepat waktu;
-
Menegur siswa yang
terlambat dengan sopan;
-
Menyiapkan siswa secara
psikis dan fisik untuk mengikuti proses pembelajaran;
-
Mengajukan
pertanyaan-pertanyaan yang mengaitkan pengetahuan sebelumnya dengan materi yang
akan dipelajari;
-
Menjelaskan tujuan
pembelajaran atau kompetensi dasar yang akan dicapai;
-
Mempersiapkan cakupan
materi ajaran, model, alat peraga;
-
Menyampaikan cakupan materi
dan penjelasan uraiana kegiatan sesuai silabus;
-
Mengaitkan materi/kompetensi
yang akan dipelajari dengan nilai-nilai karakter dan kewirausahaan.
2.
Kegiatan Inti
Eksplorasi
-
Giving opinions
Elaborasi
-
Matching picture with
statements :
Konfirmasi
-
Completing dialogs about
someone's activities
Elaborasi
-
Listening for information :
dialog
-
Identifying expressions
commonly used in talking about daily hobbies and interests and guest handling;
-
Creating and role playing
dialogs based on the given situation;
-
Reading for information;
Konfirmasi
-
Answering questions about
hobbies and interests;
-
Completing sentences;
-
Writing description of your
daily activities.
3. Kegiatan
Akhir (Penutup)
-
Students make the report of
their discussion;
-
The teacher concludes the
lesson then giving questions to some of the students at random;
-
The teacher give them an
assignment;
-
The teacher tells them of
the next meeting lesson;
-
At the end of this part, he
suggests the student to keep studying hard.
Penilaian
·
Tes lisan
-
Dialog berpasangan
·
Tes tertulis
-
Melengkapi kalimat
-
Pilihan ganda
-
Membuat paragraph pendek
Contoh soal:
A.
Listen and complete the
missing word. Then answer the questions based on the
dialog.
dialog.
Aldy : Where
do you (1)……?
Boby : I work
for Vacation Tour and Travel
Aldy : What
do you do there?
Boby : I am a
(2……I take people on tours to several cities in Indonesia
Aldy : That
(3) ……
Boby : Yes,
It's (4)……, I lov it. And what do you do?
Aldy : I'm a
student, and I'm doing a (5) ……, too
Boby : Where
do you work?
Aldy : I
work in a (6) ……restaurant. I look burgers there.
Boby : Mr.
Donald's ?
Aldy : No, I (7) …… Mac burger
B.
Work in pairs to make a
short dialog which has to do with hobbies and interest. Use the situation of
your own.
Penilaian Sikap
Personal
Kriteria Penilaian :
Nilai
Kualitatif
|
Nilai
Kuantitatif
|
Memuaskan
|
4
|
Baik
|
3
|
Cukup
|
2
|
Kurang
|
1
|
REKAPITULASI NILAI
Nilai : Jumlah
Skor : Aspek Penilaian
Untuk siswa
yang nilainya masih di bawah KKM, maka diberikan PERBAIKAN dan yang telah
melampaui nilai KKM diberi PENGAYAAN.
Mengetahui, ...........,....................2012
Dosen Pembimbing
/ Doping Guru
Pembimbing / Pamong
_______________________ _______________________
NIP. NIP.
Next....