Dec 2, 2012

RPP Bahasa Inggris Kelas XI Bab II


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP II)

Satuan Pendidikan      : SMK
Mata Pelajaran            : Bahasa Inggris
Kelas                           : XI
Alokasi Waktu            : 3 x 40 menit

A.   Standart Kompetensi dan Kompetensi Dasar
2.    Berkomunikasi dengan bahasa inggris setara Level Elementry
2.1. Memahami percakapan sederhana sehari-hari baik dalam konteks professional maupun pribadi dengan orang bukan penutur asli.

B.   Indikator Pencapaian Kompetensi
-          Membuat pertanyaan dengan pola Question Word dalam konteks kegiatan sehari-hari dengan kreatif dan bersungguh-sungguh.
-          Menjawab pertanyaan dengan pola Question Word dalam konteks kegiatan sehari-hari di pergerakan dengan teliti dan mandiri.
-          Membuat berbagai bentuk dan ungkapan yang di gunakan dengan tepat untuk membicarakan kegemaran/hobi dan monat dengan kreatif dan percaya diri.

C.   Materi Pembelajaran
Informative Questions/WN – Questions
a.         Who
Who is used in questions as the subject of the verb, usually the people.
Examples :       Who is the man in the green hat?
Who are you going to visit?

b.        What
What is in questions to ask about things or activities;
Examples :       What are you doing?
What are you reading?
What does she do on weekend?
What is that?
Other types of "what" question:
1.      What kind of type of
It is used to ask about specific things or characteristics
Examples :     What kind of food do you like?
                      What type of car do you drive?

2.      What time
It is used to ask for a specific time
Examples :     What was the weather like?
                      What time does the movie begin?

3.      What .... Like
It is used to ask about characteristics of something or somebody.
Examples :     What was the weather like?
                      What is Lola like?

c.         Where
Where is used to ask about places.
Examples :    Where do you live?
                     Where did you go on your holiday?

d.        When
When is used for asking about a general or specific time
Examples :    When did you come?
                     When does the rain leave?

e.         Why
Why is used for asking about reasons
Examples :    Why are you late?
                     Why are they leaving?
f.         Which
Which is used to ask about things, especially choices with a small number of possible answers.
Examples :    Which book do you like?
                     Which CD album did you buy?

g.        How
How is used to ask in what why?
Examples :    How will shi get there
                     How do you solve the problem?

How is combined with many words to asks questions about specific characteristics, qualities, quantities, etc.
Examples :    How much does the skirt cost?
How often do you go to the library?

D.   Tujuan Pembelajaran
1.        Melalui percakapan, siswa dapat membuat pertanyaan dengan pola questions words dalam konteks kegiatan sehari-hari dan di peragakan dengan benar.
2.        Melalui percakapan siswa dapat menjawab pertanyaan dengan pola question words dalam konteks kegiatan sehari-hari dan diperagakan dengan benar.
3.        melalui percakapan dan diskusi kelompok, siswa dapat membuat berbagai bentuk dan ungkapan yang di gunakan dengan tepat untuk membicarakan kegemaran/hobi dan minat dengan benar.

E.   Pendekatan dan Metode Pembelajaran
1.    Pendekatan          : Ceramah
2.    Metode                 : Diskusi Kelompok

F.    Sumber, Alat clan Bahan Pembelajaran
-        Buku 2 Get Along with English for Vocational School Grade XI Elementary Level
-        Practical English Usage
-        Global Access to the World of Work
-        Person to Person
-        English for SMK

G.   Langkah-Langkah Pembelajaran
1.    Kegiatan Awal (Pendahuluan)
-        Mengucapkan salam dengan ramah kepada siswa ketika memasuki ruang kelas;
-        Berdoa sebelum membuka pelajaran;
-        Memeriksa kehadiran siswa;
-        Mendoakan siswa yang tidak hadir karena sakit atau karena halangan lainnya;
-        Memastikan bahwa setiap siswa datang tepat waktu;
-        Menegur siswa yang terlambat dengan sopan;
-        Menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi dasar yang akan dicapai;
-        Mempersiapkan cakupan materi ajaran, model, alat peraga;
-        Menyampaikan cakupan materi dan penjelasan uraian kegiatan sesuai silabus
-        Mengaitkan materi/kompetensi yang akan dipelajari dengan nilai-nilai karakter dan kewirausahaan

 
2.    Kegiatan Inti
Eksplorasi
-        Guru menjelaskan kepada siswa tentang WN – question
-        Peserta didik mendengarkan penjelasan guru dengan rasa ingin tahu dan bersungguh-sungguh.
-        Guru menjelaskan tentang isi percakapan yang telah diberikan kepada siswa.
-        Guru memberikan soal sebagai latihan kepada siswa.
-        Peserta didik mengerjakan soal tersebut dengan teliti dan mandiri.
-        Guru membimbing peserta didik dalam pembentukan kelompok.
-        Peserta didik memperhatikan instruksi yang diberikan oleh guru dan mengerjakannya dengan disiplin dan bersungguh-sungguh.
Elaborasi
-        Siswa mendemonstrasikan hasil diskusi kelompok mereka ke depan kelas dengan kreatif dan percaya diri.
-        Guru membimbing kelompok siswa yang mengalami kesulitan dalam mempresentasikan hasil diskusi mereka.
Konfirmasi
-        Guru memberikan penilaian, penguatan dan perbaikan atas hasil diskusi dan presentasi.
-        Guru memberikan pujian dan penghargaan bagi para siswa yang berhasil dengan baik dalam melakukan kegiatan pembelajaran.

3.    Kegiatan Akhir (Penutup)
-        Students make the report of their discussion;
-        The teacher concludes the lesson then giving questions to some of the students at random;
-        The teacher give them an assignment;
-        The teacher tells them of the next meeting lesson;
-        At the end of this part, he suggests the student to keep studying hard.

 
Penilaian
·         Tes lisan
-          Dialog berpasangan
·         Tes tertulis
-          Melengkapi kalimat
-          Pilihan ganda
-          Membuat paragraph pendek

Contoh soal :
1.        Waiter    :              ……..do you like, milk or tea?
Guest     :              milk, please
2.        Wahyu   : ……..is my bag?
Bayu      :             in your locker
3.        Ratih      :              ……..was Angga absent yesterday?
Rafi       : He was absent because he had a cold
4.        Vaent     :  ……..long have you lived in Bandung?
Rico       : for two years
5.        Ringga   :  came to your house last night?
Andi      :             Mr. Edy Subagio

Penilaian Sikap Personal




Kriteria Penilaian :
Nilai Kualitatif
Nilai Kuantitatif
Memuaskan
4
Baik
3
Cukup
2
Kurang
1

REKAPITULASI NILAI


Nilai : Jumlah Skor : Aspek Penilaian
Untuk siswa yang nilainya masih di bawah KKM, maka diberikan PERBAIKAN dan yang telah melampaui nilai KKM diberi PENGAYAAN.




Mengetahui,                                                                ...............,........................2012
Dosen Pembimbing / Doping                                      Guru Pembimbing / Pamong



                                                                                                                                   
NIP.                                                                            NIP.




Previous....
Next....

ads

Ditulis Oleh : Unknown Hari: 8:35 PM Kategori:

About & Disclamer

This site purposing to make the simple information about Online Marketing • Accounting • Online Business • Internet Marketing • Financial • E-Book • Investment • Auto Loan • Career Advice • and another information related on it. All article was searching and researching for free article and we give the original link below the post. All Material certain names, words, titles, phrases, logos, designs, graphics, icons and trademarks registered or unregistered featured on this site are owned and copyrighted by their respective companies.