Nov 30, 2012

Contoh Pendahuluan untuk Makalah Prakerin SMK


PRAKERIN (Praktek Kerja Industri) merupakan suatu upaya yang dilakukan oleh semua sekolah kejuruan khususnya tingkat SMK, untuk mengenalkan pada setiap siswanya bagaimana rasanya, caranya mengenal dunia luar (dunia usaha) dan juga untuk menambah pengalaman khususnya Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 3 Medan. Dimana selama ini siswa/i yang melakukan pembelajaran praktek-praktek dengan skala yang kecil, hal itu membuat siswa/i merasa bosan dengan itu saja yang mereka lihat dan lakukan setiap harinya.
Untuk mengatasi hal itulah maka sekolah menengah kejuruan Negeri 3 Medan mengadakan PRAKERIN (Praktek Kerja Industri) atau yang selama ini dikenal dengan PKL, (Praktek Kerja Lapangan). Dengan diadakannya program seperti ini dapat membuat siswa/i yang dididik akan merasa senang dan juga menambah pengetahuan mereka. Selain mereka dapat mengasah kemampuan yang mereka pelajari selama ini di sekolah, mereka juga dapat mengenal dunia usaha atau lembaga di tempat mereka magang.
Semoga dengan diadakannya program ini pendidikan di negara kita akan semakin maju dan berkembang khususnya dibidang sekolah kejuruan.


Next....

ads

Ditulis Oleh : Unknown Hari: 9:58 AM Kategori:

About & Disclamer

This site purposing to make the simple information about Online Marketing • Accounting • Online Business • Internet Marketing • Financial • E-Book • Investment • Auto Loan • Career Advice • and another information related on it. All article was searching and researching for free article and we give the original link below the post. All Material certain names, words, titles, phrases, logos, designs, graphics, icons and trademarks registered or unregistered featured on this site are owned and copyrighted by their respective companies.