Jun 22, 2013

Jenis Saham di Tinjau dari Peralihannya



Dalam prakteknya Darmadji dan Hendi (2001:6) menjelaskan jenis-jenis saham, antara lain :
1.      Ditinjau dari cara peralihannya saham dibedakan menjadi saham atas
unjuk dan saham atas nama.
a.       Saham atas unjuk (bearer stock). Diatas sertifikat saham atas unjuk tidak dituliskan nama pemiliknya. Dengan pemilikan saham ini, seorang pemilik sangat mudah untuk mengalihkan atau memindahkannya kepada orang lain karena sifatnya mirip dengan uang.
b.      Saham atas nama (registered stock). Diatas sertifikat saham ini ditulis nama pemiliknya. Cara pemindahannya harus memenuhi prosedur tertentu yaitu dengan dokumen peralihan, kemudian nama pemiliknya dicatat dalam buku perusahaan yang khusus memuat daftar nama pemegang saham.


ads

Ditulis Oleh : Unknown Hari: 4:00 PM Kategori:

About & Disclamer

This site purposing to make the simple information about Online Marketing • Accounting • Online Business • Internet Marketing • Financial • E-Book • Investment • Auto Loan • Career Advice • and another information related on it. All article was searching and researching for free article and we give the original link below the post. All Material certain names, words, titles, phrases, logos, designs, graphics, icons and trademarks registered or unregistered featured on this site are owned and copyrighted by their respective companies.